HALAMANPONDOK – Sejak limatahun yang lalu, 22 Oktober diresmikan sebagai Hari Santri Nasional oleh Presiden Joko Widodo. Yangmana pada tanggal tersebut KH. Hasyim Asy’ari melakukan resolusi jihad. Untukitu, Upacara Bendera menjadi salah satu cara memperingati Hari Santri Nasional.
Kamis (22/10) kemarin Yayasan Pondok PesantrenDarussalam melaksanakan upacara Hari Santri Nasional. Upacara tersebut dilaksanakan sekitar pukul 08.00 Wibyang bertempat dihalaman pondok putra.
Dalam prosesiupacara, para santri beserta pengurus asrama turut mengikuti upacara tersebut. Tak jauh berbeda denganupacara peringatan 17 Agustus kemarin yang anggota upacaranya dilakukan olehpengurus pesantren. Pada upacara hari santri tersebut ditambah pengurus asrama.
Seluruh peserrta upacara kompak mengenakan bajuputih dan memakai masker. Sebagian peserta upacara menghadap ke utara dan sebagian menghadap kebarat untuk menyesuaikan tempat. Sedangkan petugas upacara mengenakan seragampesantren yang berwarna abu-abu.
Dan grup Paduan Suara (PADUS) mengenakan udeng gajah oleng berwarna kuning. Untuk Upacara Hari SantriNasioanl tahun ini pondok putra mengeluarkan peserta paduan suara (PADUS) yangberjumlahkan 14 orang, dengan menyanyikan lagu Hari Santri, Yalal Wathin danMars Darussalam.
Pengibaranbendera Darussalam dengan diiringi Mars Darussalam yangdikibarkan oleh 3kepala asrama, bapak Muhammad Warsun, bapak Nafi’ul Umam dan bapak IlmiNajib. Dengan Pemimpin Upacara kepala asrama Al – Musyarokah bapak M. RifqiZainul Azka. Untuk pembawaacara di bawakan oleh kepala asrama Al – Hikmah yakni bapak Alfin Mubarok.
Pembina upacara peringatan Hari Santri Nasional tahun 2020 dipimpin olehH.Bahrul Ulum. Dalam sambutannya beliau berharap agar wabah Covid-19 yangmelanda negara Indonesia dan negara lainnya agar cepat selesai.
Setelah pembina upacara meniggalkan tempat upacara, kemudian dilanjutmelantunkan sholawat Mahalul Qiyam yang dipimpin oleh bapak M. Hasinurrohman.Prosesi upacara ditutup dengan membaca do’ a, dipimpin oleh bapak Moh. RizaAziziy yang menjabar sebagai kepala asrama Al – Ghozaly. (hmd)